Manfaat Kesehatan Dari Asamnya Cuka Apel
Cuka Apel atau vinegar merupakan cairan yang mengandung cuka atau asam asetat sert air. Asam asetat ini kebanyakan digunakan sebagai bahan untuk memasak.Menurut sejarah sebagai asam ringan yang paling mudah didapat, vinegar memiliki ragam penggunaan dalam industri, kedokteran dan kebutuhan sehari-hari, beberapa diantarnaya digunakan sebagai pembersih rumah tangga pada umumnya dan masih digunakan hingga saat ini.
Cuka apel ini juga bisa dimanfaatkan untuk kecantikan kulit, namun tidak hanya itu saja. Untuk selengkapnya kita akan membahas beberapa diantaranya dibawah ini.
Manfaat Kesehatan Dari Asamnya Cuka Apel
1. Menjaga Keseimbangan pH Kulit KepalaTaukah anda, pH yang seimbang sangat penting untuk menjaga kesehatan kulit, pH yang tidak seimbang dapat menyebabkan ketombe dikulit kepala dan berbagai masalah kulit lainnya. Keseimbangan pH ini juga sangat penting untuk mencegah timbulnya jerawat. campurkan cuka apel dan air dengan perbandingan 1:2. Kemudian gunakan toner wajah agar kulit terjaga kelembapannya.
2. Menjadikan Rambut Berkilau
Agar batang rambut lebih sehat dan berkilau, campurkan 1/2 sendok makan cuka sari apel dengan 1 cangkir air, lalu gunakan untuk tonik rambut. Demikian selama beberapa menit kemudian dan bilas.
3. Memiliki Manfaat Untuk Wajah
Cuka apel memiliki manfaat untuk kesehatan wajah, diantaranya jerawat, membersihkan pori-pori, mengencangkan kulit, melancarkan sirkulasi darah, memudarkan bekas jerawat.
4. Mengatasi Jerawat
tingkat keasaman cuka akan membantu penyembuhan dan pengeringan jerawat secara alami dan aman. Selain itu cuka apel juga bisa membantu mengurangi gejala penuaan dini di wajah.
5. Membersihkan Pori-Pori
Anda dapat membuat masker wajah dengan mencapurkan cuka sari apel dengan tepung beras. Biarkan selama 10-15 menit pada wajah dan bilas hingga bersih. Cuka sari apel juga dapat membantu membuka pori-pori.
Ambil segelas air dan tambahkan sesndok cuka apel. Celupkan sepotong kapas kedalam gelas, lalu bersihkan kulit anda dengan campuran tersebut. Cuka bisa menjadi toner alami yang akan mengencangkan kulit dan melancarkan sirkulasi darah berkat kandungan asam asetat yang terkandung pada cuka.
6. Memudarkan Beka Jerawat
Asam suksinat didalam cuka apel akan membantu proses pengelupasan kulit mati sekaligus meredakan peradangan yang disebabkan oleh jerawat,dengan demikian jaringan parut tidaka kan terbentuk. Semetara itu asal laktat akan memperbaiki kondisi kulit yang menderita jerawat.
7. Membantu Menurunkan Berat Badan
Diet dengan mengguankan cuka apek akan memabntu proses pembakaran lemak. menurut di European Journal of Clinical Nutrition, cuka sari apel dapat membantu mengurangi jumlah kalori makanan yang anda konsumsi sebanyak 200 hingga 75 kalori.
Minum cuka apel dipagi hari sangat efektif untuk menekan nafsu makan yang apda gilirannya dapat membantu menurunkan berat badan. Itu karena senyawa pectin yang dimiliki cuka apel.
8. Meningkatkan Kesehatan Pencernaan
Pektin yang ada di dalam cuka apel bremanfaat untuk menyehatkan pencernaan. Selain itu mengkonsumsi salad sayuran yang disiram dengan cuka apel juga baik untuk membersihkan sistem penernaan anda.
9. Meningkatkan Energi
mengkonsumsi cuka apel pagi hari dapat menjadi alternatif bagi anda yang terbiasa mengkonsumsi kopi untuk mendapatkan suntikan energi. Anda dapta mengkonsumsi segelas penuh air yang dicampurkan denganc uka apel sebagai minuman sehat pengganti kopi.
10. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh
Cuka apel kaya akan vitamin dan nutrisi yang baik untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh anda. Selain itu jika anda sudah sakit, mengkonsumsi cuka apel yang dicampurkan dengan madu dan air perasan jeruk lemon mampu meringankan penyakit pilek dan demam yang anda derita.
11. Menghilangkan Kutil
Jika anda memiliki kutil yang menggangu dan ingin menghilangkannya, anda bisa menggunakan cuka apel ini. Caranya cukup mudah yaitu dengan mengompres kutil dengan kapas yang sebelumnya telah direndam kedalam cuka apel.
Dan itulah beberapa manfaat yang bisa didapatkan dari cuka apel. Semoga artikel ini bisa memberikan manfat untuk para pembaca setiap Tips Orang Sehat.
Baca Juga Artikel Lainnya:
0 komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.