LiveChat

Jumat, 08 Februari 2019

Mitos Mengenai Kanker Yang Sudah Berkembang Di Masyarakat

Mitos Mengenai Kanker Yang Sudah Berkembang Di Masyarakat

Mitos Mengenai Kanker Yang Sudah Berkembang Di Masyarakat

Kanker merupakan salah satu pemyakit yang di sebabkan oleh ketidakteraturan perjalanan hormon hang mengakibatkan tumbuhnya daging pada jaringan tubuh yang normal.

Kanker juga dapat dikategorikan menjadi salah sau penyakit kronis yang dapat menyerang berbagai bagian tubuh manusia, banyak hal yang perlu kita ketahui mengani penyakit yang satu ini. Prehatian dari banyak pihak menganai penyakit kanker ini membuat mereka sangat rentan termakan berbagai berita bohong yang tidak bisa dipastikan kebenarannya.


Berbagai mitos mengani penyakit kanker ini sering kali beredar di masyarakat dan mengumbar rasa takut yang mendalam. Berikut ini Tips Orang Sehat akan membahas mengenai mitos kankeryang sudag berkembang di masyarakat.

Mitos Mengenai Kanker Yang Sudah Berkembang Di Masyarakat

1. Hanya Wanita Yang Memiliki Resiko Terkena Kanker Payudara
Pada dasarnya, pria juga memiliki kelenjar payudara dengan jumlah yang sedikit yang juga berarti mereka para pria memiliki resiko terserang kanker payudara. jumlah pria yang mengalami kanker paudara memang bisa di bilang rendah dan hanya kurang dari satu persen dari seluruh dunia.

Pria yang sudah berada di usia 60 tahun biasanya lebih rentang mengalami kanker payudara. Faktor resiko lain yang juga dapat menyebabkan meningkatnya peluang pria memiliki kanker payudara adalah karena penyakit hati. memiliki riwayat penyakit kanker di keluarga, faktor kegemukan dan mengkonsumsi obat-obatan yang mengandung estrogen dan lain sebagainya.

2. Menggunakan Antiperspiran dapat Meningkatkan Resiko Kanker
National Cancer Institude mengungkapkan bahwa tidak ada bukti ilmiah yang menghubungkan penggunaan antiperspiran dengan kanker payudara. Kandungan alumunium yang terdapat di dalam antiperpiran dapat menimbulkan racun bila dalam jumlah besar. namun pada antiperspiran jumlahnya terlalu sedikit sehingga tidak bisa menimbulkan resiko terkena kanker.

"Kulit secara biologis diciptakan untuk menjaga hal-hal buruk tetap diluar, dan hal ini berfungsi sangat baik padanya. Kulit merupakan pembatas yang sangat baik," ujar Teri Greiling, ahli dermatologi di Oregon Health And Science University.

KiosCasino.org

3. Pasien Kanker Harus Terus Beristirahat Selama Perawatan
Pasien dan survivor kanker sangat disarankan untuk terus beraktivitas. Penelitian telah menunjukkan bahwa olahraga dapat membantu menolak efek fisik dan psikologis kanker sebaik perawatan.

Olahraga dilakukan sebagai sebuah upaya untuk menekan rasa lelah dan meningkatkan kualitas hidup. Penderita kanker yang tidak sedang menjadi pasien harus melakukan aktivitas untuk menjaga kesehatan. Sebuah penelitian yang di lakukan pada tahun 2016 menghubungkan olahraga dengan rendahnya resiko sebanyak 13 jenis kanker.

4. Orang Berkulit Gelap Lebih Aman Dari Serangan Kanker Kulit
Walau kanker kulit sangat rentan dialami orang-orang berkulit cerah, namun memiliki lebih banyak melanin tidak berarti elbih aman dari serangan kanker. Anda perlu untuk menggunakan tabir surya serta menegnali berbagai macam masalah kulit. dengan memahami hal ini dan mengetahui gejalanya dapat membuat anda lebih mudah dalam menentukan jenis perawatan.

"Banyak dokter dan pasien orang-orang berkulit berwarna lebih tahan dengan kanker kulit, membuat diagnosis sering terlambat hingga kadang penyakit sudah parah dan berpotensi menjadi semakin fatal," ujar dermatologi di Colombia University.

Itulah empat mitos yang kerap diyakini orang mengenai kanker. Ini perlu di luruskan agar dapat membuat kita lebih waspada dengan bahayanya. Oleh karena itu, penting mengetahui mengenai hal ini secara lebih benar dan sesuai kenyataan.

Baca Juga Artikel Lainnya:

1 komentar:

  1. permisi min numpang share ya :)
    DEWAPK^^ agen judi terpercaya, ayo segera bergabungan dengan kami
    dicoba keberuntungan kalian bersama kami dengan memenangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apa lagi segera buka link kami ya :)
    :)

    BalasHapus

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.